- Desain type 60 cenderung memiliki luas tanah yang cukup, sebaiknya buat dinding yang agak lebih tinggi untuk pertukarang sirkulasi udara yang lebih baik serta masuknya cahaya matahari yang cukup.
- berilah space ruang untuk membuat taman di depan maupun belakang halaman rumah anda, anda bisa menempatkan tanaman tanaman hias maupun hal lainnya.
- untuk penempatan furniture sebaiknya pilihlah yang simple, ringan , minimalis, hal ini untuk memberi ruang yang simple dan memberikan kesan minimalis modern.
- anda dapat juga memilih atau mendesain rumah type 60 2 lantai untuk menghemat space ruang jika keluarga anda termasuk keluarga besar.
Gambar denah atau desain interior rumah minimalis type 60
Desain Interior Rumah Minimalis Type 60 2 lantai
0 comments:
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.